BerandaPusat Pengkajian & Pengembangan Sumber Daya (P3SD)

Pusat Pengkajian & Pengembangan Sumber Daya (P3SD)

Buruh
Media Sosial

Profil Lembaga

Visi:

Terwujudnya anak nagari yang berdaya, terbebas dari objek atau sub ordinasi kepentingan berbagai kekuatan yang merintangi kemajuan nagari.

Misi:

1. Mendorong terwujudnya nagari yang kuat dalam penguasaan dan pengelolaan sumber daya untuk kepentingan anak nagari

2. Memberikan pendidikan kritis yang mampu menyadarkan anak nagari terhadap hak-haknya sebagai warga negara.

3. Mendorong lahirnya kebijakan yang berpihak anak nagari

4. Mendorong terwujudnya kelembagaan P3SD yang berdaya untuk melakukan pemberdayaan masyarakat nagari.

Tahun Berdiri:

1998

Legalitas Lembaga:

Yayasan

Bidang Kegiatan:

Advokasi, Penelitian

Sektor Kegiatan:

Pelestarian Lingkungan, Pertanian, Pertanian

Catatan:

Wilayah kegiatan: Sumatra BaratJaringan kerjasama/informasi: KPMM

spot_img

Program

Kegiatan

Lokasi

(Perumahan Griya Permata 2 Blok B2 Gunung Pangilur Kelurahan Tabing Banda Gandang Kec. Nanggalo, Kota Padang - Sumatera Barat)

Nomor Telepon

Email

Anggota Lainnya

Yayasan Pengembangan  Studi Hukum dan Kebijakan (YPSHK)

(Sulawesi Tenggara)

Yayasan Pelayanan Kesejahteraan Rakyat Indonesia (YP KESRINDO)

(Sulawesi Tenggara)

Yayasan Cinta Desa Lestari (CIDES)

(Sulawesi Tenggara)

Pemberdayaan Perempuan dan Anak (PERAK)

(Sulawesi Tenggara)