BerandaKabar Konsil LSMBagaimana Prosedur Menjadi Anggota Konsil LSM Indonesia?

Bagaimana Prosedur Menjadi Anggota Konsil LSM Indonesia?

Syarat untuk menjadi Anggota Konsil LSM Indonesia meliputi:

  • Memiliki visi dan misi yang tidak bertentangan dengan visi dan misi Konsil.
  • LSM yang berbadan hukum.Memiliki kepengurusan yang masih aktif.
  • Memiliki kantor dengan alamat, lokasi, no telepon, dan email yang jelas dan terverifikasi.
  • Memiliki program dan kegiatan.
  • Sudah berdiri minimal 2 (dua) tahun.

Prosedur Penerimaan Anggota

Permohonan untuk menjadi anggota Konsil LSM Indonesia diajukan kepada Komite Pengarah Nasional melalui Sekretariat Nasional dengan mengisi link berikut bit.ly/PendaftaranAnggota-KonsilLSM dengan melampirkan:

  • Surat permohonan menjadi Anggota yang ditandatangani oleh Ketua Pengurus atau nama lain yang berwenang mewakili LSM bersangkutan ke luar dan ke dalam; (Contoh Surat)
  • Profil organisasi;
  • Anggaran Dasar organisasi.
  • Surat Rekomendasi dari sekurang-kurangnya tiga anggota Konsil yang 2 (dua) di antaranya berada di provinsi tempat LSM tersebut berdomisili. Jika di wilayah tersebut belum ada LSM Anggota Konsil, rekomendasi dapat diberikan oleh LSM Anggota Konsil dari provinsi terdekat.

Konsultasi dan kontak hotline: 0813-1833-3869

Baca Lainnya

Anggota Kami

Yayasan BITRA Indonesia (Bina Keterampilan Pedesaan)

Jl. Bahagia by Pass, No. 11/35, Medan, Sudirejo 1, 20218

Lembaga Penelitian Pendidikan dan Penerangan Ekonomi dan Sosial (LP3ES)

Jl. Pangkalan Jati No. 71 Cinere Depok

Artikel Terkait

Panel Expert Meeting Penyusunan Indeks Keberlanjutan Organisasi Masyarakat Sipil Indonesia 2023

Sejak tahun 2015 sampai dengan 2022, Konsil LSM Indonesia secara regular mengeluarkan Indeks Keberlanjutan...

Indeks Keberlanjutan OMS Indonesia 2023 Akan Dimulai Kembali

Kepada Yth.Bapak/Ibu Pimpinan/Perwakilan OMSDi tempatKonsil LSM Indonesia merupakan mitra lokal dari 74 negara dalam...

Membangun Budaya Knowledge Sharing untuk Keberlanjutan Organisasi

Penulis: Hilda Ratu H.Konsil Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Indonesia telah menunjukkan komitmennya dalam membangun...

Diseminasi Hasil Riset Konsil LSM Indonesia Bersama KPPPA

Penulis: Oscar Wanera S.Konsil LSM Indonesia telah melaksanakan kegiatan Diseminasi Kajian Implementasi Kesetaraan Gender...